Sempat Tolak Bitcoin, Warga El Salvador Kini Rebutan Tukar USD ke BTC
satechainmedia.com- Ribuan warga El Salvador diketahui mulai menukar Dolar Amerika Serikat dengan Bitcoin. Presiden El Savador Nayib Bukele membenarkan hal tersebut. Cuitan Bukele di Twitter yang dikemas dengan topik “2 Fakta Tentang Chivo” kini menjadi sorotan. Bagaimana tidak, Bukele memaparkan bahwa mereka telah menerima 24.076 pengiriman uang. Dan penambahan hingga $3,069,761.05 dalam sehari. “Warga sepertinya […]